Monitor Realisasi Dana Desa 19 October 2020 luengbatakec Berita 0 Lueng Bata – Camat Lueng Bata “Mustafa, S.Sos” beserta staf meninjau langsung realisasi dana desa ke Gampong-gampong dalam wilayah Kecamatan Lueng Bata, dalam kunjungannya camat juga di dampingi oleh Keuchik gampong masing-masing.
Leave a Reply